Masa Sulit, Aku Tegar: Tetap Kuat Selama Pandemi (Inggris)
Pendahuluan
Seri ini bertujuan untuk melengkapi pengetahuan dan ketrampilan pekerja migran melalui diskusi dan latihan praktis dalam membangun keulatan untuk tetap kuat secara mental, fisik, emosional dan finansial selama pandemi Covid19.
Feb
7
Membawa hubungan lebih dekat dengan keluarga di masa sulit
- Feb 07 (Min), 2021
- 11:00 - 12:00
- Inggris
- Online
- Gratis
- Min
- 11:00 - 12:00
- Inggris
- Online
Mar
7
Menghadapi ketidakpastian dan kekhawatiran di tempat kerja
- Mar 07 (Min), 2021
- 11:00 - 12:00
- Inggris
- Online
- Gratis
- Min
- 11:00 - 12:00
- Inggris
- Online